Lewatkan ke konten utama

Tata Cara Pembayaran di BTN Syariah

Pembayaran melalui Teller :

  1. Datang ke Teller di BTN Syariah terdekat
  2. Menyebutkan nama Universitas dan tujuan pembayaran Pendidikan UIN Walisongo
  3. Menyebutkan kodebayar/pin/token dari sistem berupa angka berawal 7XXX, contoh : 700000036
  4. Pembayaran menggunakan uang tunai atau Debet Rekening
  5. Pastikan bahwa nama dan nominal yang muncul di Bank sudah sesuai dengan yang ada di sistem admisi.walisongo.ac.id
  6. Melanjutkan pembayaran
  7. Simpan bukti pembayaran yang di dapatkan dari Bank

Pembayaran melalui M-Banking BTN Syariah :

  1. Masuk ke akun aplikasi M-Banking BTN Syariah
  2. Pilih Menu Pembayaran
  3. PIlih Menu Virtual Account 
  4. Masukkan untuk UIN Walisongo yakni : 79999999 + kodebayar/pin/token dari sistem berupa angka berawal 7XXX, contoh : 79999999+700000036
  5. Pastikan bahwa nama dan nominal yang muncul di Bank sudah sesuai dengan yang ada di sistem admisi.walisongo.ac.id
  6. Melanjutkan pembayaran
  7. Simpan bukti pembayaran yang di dapatkan dari mobile banking

Panduan Pembayaran UIN Walisongo http://uinws.link/panduanukt

Pembayaran dapat dilakukan melalui Teller, M-banking, ATM, e-channel.
Jika ada kendala mohon segera dilaporkan ke Helpdesk PTIPD UIN Walisongo (08152010100).